BREAKING NEWS: KPK Tangkap Gubernur Papua Lukas Enembe
Minggu, 26 Mei 2024 17:39 WITA

Gubernur Papua Lukas Enembe ditangkap KPK saat sedang makan di rumah makan Sendok Garpu di Jayapura, Selasa(10/1/2023). (Foto: dok.Sevianto/mcw)
Males Baca?
JAYAPURA - Gubernur Papua, Lukas Enembe (LE) ditangkap Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK ), di Jayapura Papua, Selasa (10/1/2023).
Menurut informasi yang dapat dihimpun, LE ditangkap saat sedang makan di rumah makan Sendok Garpu di Jayapura dan langsung dibawa ke Mako Brimob Polda Papua di Kotaraja, Jayapura.
Saat dikonfirmasi, Kabid Humas Polda Papua membenarkan telah dilakukan penangkapan tersebut, namun saat ini belum dapat memberi penjelasan kronologis penangkapan dan proses selanjutnya.
“Sementara informasi yang saya dapatkan benar telah dilakukan upaya hukum penangkapan oleh KPK,” kata Kabid Humas Polda Papua, Kombes Pol Ignatius Benny Ady Prabowo, dikonfirmasi mcwnews melalui sambungan Whatsapp, Selasa (10/1/2022).
Reporter: Edy
Editor: Ady
Berita Lainnya

Kasus Korupsi Proyek Aerosport Mimika, Kejati Papua Sita Rp300 Juta

Perjuangan DAMAI Berakhir di MK, Serukan Persatuan untuk Membangun Teluk Bintuni

JMSI Rayakan HUT ke-5 di Banjarmasin, Luncurkan Program Literasi ‘JMSI Goes To School’

KPK Ulik Peran PT Telkom di Kasus Digitalisasi SPBU Pertamina

Periksa Mantan Dirut Telkom Alex J Sinaga, KPK Dalami Dugaan Proyek Fiktif

Paslon DAMAI Optimistis Gugatan PHPU Pilkada Teluk Bintuni Lolos ke Sidang Pembuktian MK

Jaksa Hadirkan Dua Saksi di Sidang Hasto Kristiyanto Hari Ini

Geledah 7 Lokasi di Jatim, KPK Sita Barbuk Suap Dana Hibah

Pejabat Wilmar Group Jadi Tersangka Baru Suap Vonis Lepas Korupsi Ekspor Minyak

KPK Geledah Kantor KONI Jatim terkait Suap Dana Hibah

KPK Geledah Rumah Eks Ketua DPD La Nyalla di Jatim

KPK Jebloskan 2 Tersangka Korupsi PGN ke Penjara

Komentar