Cuaca Tak Halangi Petugas Bersihkan Bintuni dari Sampah
Minggu, 26 Mei 2024 18:48 WITA

Tampak petugas kebersihan mengisi sampah ke dalam bak truk pengangkut sampah, Kamis (15/6/2023). (Foto: Haiser/MCW)
Males Baca?
BINTUNI - Kendati beberapa hari ini Kota Bintuni diguyur hujan, namun kondisi tersebut tidak menjadi penghalang bagi petugas Perusda Bintuni Maju Mandiri untuk melakukan aktivitas.
Salah satu pengawas lapangan, Adel Bertha Wayuri mengatakan, ada 45 petugas kebersihan diturunkan dari mulai Awarepi sampai kilo 5, kawasan yang dibersihkan petugas.
"Jadi walaupun cuaca panas, hujan, itu sudah menjadi komitmen kami untuk memberikan layanan kebersihan bagi masyarakat di Kota Bintuni. Sampah-sampah harus dibersihkan dan diangkut," ujar Adel, Kamis (15/6/2023).
Hasil dari aktivitas, dirinya menyebarkan dokumentasi lewat media sosial, Facebook dan juga grup WhatsA.pp yang dia ikuti.
"Pengawas kebersihan ada lima lokasi, jadi masing-masing punya tanggung jawab untuk membuat laporan," ungkapnya.
Dia juga mengajak masyarakat untuk turut serta membantu petugas kebersihan, dengan cara agar tidak membuang sampah sembarangan tempat.
Reporter: Haiser
Editor: Ady
Berita Lainnya

Kasus Korupsi Proyek Aerosport Mimika, Kejati Papua Sita Rp300 Juta

Perjuangan DAMAI Berakhir di MK, Serukan Persatuan untuk Membangun Teluk Bintuni

JMSI Rayakan HUT ke-5 di Banjarmasin, Luncurkan Program Literasi ‘JMSI Goes To School’

KPK Ulik Peran PT Telkom di Kasus Digitalisasi SPBU Pertamina

Periksa Mantan Dirut Telkom Alex J Sinaga, KPK Dalami Dugaan Proyek Fiktif

Paslon DAMAI Optimistis Gugatan PHPU Pilkada Teluk Bintuni Lolos ke Sidang Pembuktian MK

Jaksa Hadirkan Dua Saksi di Sidang Hasto Kristiyanto Hari Ini

Geledah 7 Lokasi di Jatim, KPK Sita Barbuk Suap Dana Hibah

Pejabat Wilmar Group Jadi Tersangka Baru Suap Vonis Lepas Korupsi Ekspor Minyak

KPK Geledah Kantor KONI Jatim terkait Suap Dana Hibah

KPK Geledah Rumah Eks Ketua DPD La Nyalla di Jatim

KPK Jebloskan 2 Tersangka Korupsi PGN ke Penjara

Komentar