FK Unud Lakukan Penjajakan Kerja Sama dengan University Medical Center Groningen
Senin, 27 Mei 2024 05:45 WITA

Penjajakan kerja sama dengan University Medical Center Groningen Senin (25/9/2023. (Foto: dok. Unud).
Males Baca?DENPASAR - Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Udayana, Prof. Dr. dr. Komang Januartha Putra Pinatih, M.Kes, melakukan kunjungan ke University Medical Center Groningen (UMCG) dalam rangka penjajakan kerja sama.
Kunjungan diterima oleh Renzo Tuinsma, Head of International Office UMCG, pada Senin (25/9/2023).
Dalam kunjungan ini dilakukan diskusi terkait program summer school untuk mahasiswa, pertukaran mahasiswa, pertukaran dosen, dan kolaborasi penelitian.
UMCG memiliki program rotasi klinik yang bisa dijadikan pilihan untuk melakukan program elektif oleh mahasiswa internasional. Kunjungan juga dihadiri oleh dr. Christopher Ryalino, Sp.An, dosen Departemen Anestesiologi dan Terapi Intensif yang sedang mengambil program Ph.D di UMCG.
Informasi mengenai program internasional UMCG dapat diakses melalui tautan: https://www.rug.nl/umcg/education/geneeskunde/international-students/?lang=en (unud.ac.id)
Editor: Ady
Berita Lainnya

Kasus Korupsi Proyek Aerosport Mimika, Kejati Papua Sita Rp300 Juta

Perjuangan DAMAI Berakhir di MK, Serukan Persatuan untuk Membangun Teluk Bintuni

JMSI Rayakan HUT ke-5 di Banjarmasin, Luncurkan Program Literasi ‘JMSI Goes To School’

KPK Ulik Peran PT Telkom di Kasus Digitalisasi SPBU Pertamina

Periksa Mantan Dirut Telkom Alex J Sinaga, KPK Dalami Dugaan Proyek Fiktif

Jaksa Hadirkan Dua Saksi di Sidang Hasto Kristiyanto Hari Ini

Geledah 7 Lokasi di Jatim, KPK Sita Barbuk Suap Dana Hibah

Pejabat Wilmar Group Jadi Tersangka Baru Suap Vonis Lepas Korupsi Ekspor Minyak

KPK Geledah Kantor KONI Jatim terkait Suap Dana Hibah

KPK Geledah Rumah Eks Ketua DPD La Nyalla di Jatim

KPK Jebloskan 2 Tersangka Korupsi PGN ke Penjara

Komentar