Kondisi Jalan Bintuni Dapat Kritik Dari Anggota Dewan
Minggu, 26 Mei 2024 19:26 WITA

Anggota DPRD Papua Barat Samsudin Seknun
Males Baca?
MCWNews.com - MANOKWARI | Terkait kondisi akses jalan dari dan menuju Kabupaten Bintuni mendapat kritik dari anggota DPRD Provinsi Papua Barat Samsudin Seknun.
Ia mengungkapkan, Kabupaten Teluk bintuni merupakan penyuplai APBD terbesar untuk Provinsi Papua Barat. Namun, sampai saat ini jalan antar kabupaten dan beberapa daerah di kabupaten tersebut tidak diperhatikan serius oleh pemerintah kabupaten dan provinsi.
"Kita tidak bisa pungkiri bahwa Kabupaten Bintuni merupakan penyuplai APBD terbesar untuk Papua Barat saat ini, olehnya pemerintah harus memperhatikan akses baik jalan di kabupaten tersebut," ungkap pria yang akrab disapa Bang Sase, Rabu (02/10/2019).
Usai dilantik sebagai anggota DPRD Papua Barat, Samsudin mengatakan bahwa ia akan lebih kepada penekanan pembangunan infastruktur terutama akses jalan di Kabupaten Bintuni.
"Kenapa ini harus kita tekankan karena, berbicara menyangkut pembangunan baik di bidang kesehatan, Pendidikan dan Ekonomi, maka yang harus di genjot itu adalah akses tranportasinya itu yang paling terpenting, Dengan sulitnya tranportasi baik darat maupun laut di kabupaten tersebut, olehnya berpengaru buruk kepada ekonomi Rakyat, kita lihat saja seperti harga Sembako yang relatif murah di daerah lain tapi di Bintuni semakin melonjak naik tidak seperti biasanya, hal ini di kerenakan akses jalan blm bagus," tambahnya.
Ia mencontohkan, terkait masalah transportasi ini sangat berdampak pada mobilitas tenaga Medis dan Guru, sampai saat ini para tenaga tersebut tidak tenang dan nyaman tinggal di daerah pedalaman karena akses telekomunikasi dan jalan belum memenuhi dengan baik
"Itu yang kemudian menjadi salah satu titik masalah yang menjadikan pegawai negeri agak sedikit tidak nyaman untuk tinggal di daerah-daerah pedalaman," pungkasnya.(*)
Berita Lainnya

Kasus Korupsi Proyek Aerosport Mimika, Kejati Papua Sita Rp300 Juta
Kamis, 10 April 2025

Perjuangan DAMAI Berakhir di MK, Serukan Persatuan untuk Membangun Teluk Bintuni
Rabu, 05 Februari 2025

JMSI Rayakan HUT ke-5 di Banjarmasin, Luncurkan Program Literasi ‘JMSI Goes To School’
Sabtu, 08 Februari 2025

KPK Ulik Peran PT Telkom di Kasus Digitalisasi SPBU Pertamina
Selasa, 18 Februari 2025

Periksa Mantan Dirut Telkom Alex J Sinaga, KPK Dalami Dugaan Proyek Fiktif
Senin, 24 Februari 2025

Paslon DAMAI Optimistis Gugatan PHPU Pilkada Teluk Bintuni Lolos ke Sidang Pembuktian MK
Jumat, 31 Januari 2025

Jaksa Hadirkan Dua Saksi di Sidang Hasto Kristiyanto Hari Ini
Kamis, 17 April 2025

Geledah 7 Lokasi di Jatim, KPK Sita Barbuk Suap Dana Hibah
Kamis, 17 April 2025

Pejabat Wilmar Group Jadi Tersangka Baru Suap Vonis Lepas Korupsi Ekspor Minyak
Rabu, 16 April 2025

KPK Geledah Kantor KONI Jatim terkait Suap Dana Hibah
Selasa, 15 April 2025

KPK Geledah Rumah Eks Ketua DPD La Nyalla di Jatim
Selasa, 15 April 2025

KPK Jebloskan 2 Tersangka Korupsi PGN ke Penjara
Jumat, 11 April 2025

KPK Bongkar Pertemuan Harun Masiku dan Djoko Tjandra di Malaysia
Kamis, 10 April 2025
Komentar