Penandatanganan Kerja Sama FH UNUD dan Otorita Ibu Kota Nusantara
Senin, 27 Mei 2024 09:08 WITA

Penandatangan kerja sama antara FH UNUD dan Otorita Ibu Kota Nusantara, (Foto: Dok.Unud)
Males Baca?DENPASAR - Telah dilakukan penandatanganan kerja sama antara FH UNUD dan Otorita Ibu Kota Nusantara tentang Penyusunan Kebijakan Dalam Bidang Hukum dan Peraturan Terkait Pembagian Wilayah Pemerintahan pada Jumat (15/09/2023) di FH UNUD Kampus Denpasar.
Adapun 3 orang yang hadir dari Tim Otorita Ibu Kota Nusantara: Ida Bagus Nyoman Wiswantanu (Kepala Unit Kerja Hukum dan Kepatuhan Otorita Ibu Kota Nusantara), Andhi Ardhani (Ahli Perancang Peraturan Perundang-undangan) da Tatu Aditya (Ahli Analis Kebijakan Hukum).
Tim Otorita Ibu Kota Nusantara diterima langsung oleh Dekan FH UNUD (Prof. Dr. Putu Gede Arya Sumerta Yasa, S.H., M.Hum) dan Prof. Dr. Ida Bagus Wyasa Putra, S.H., M.Hum). Kerja sama ini bertujuan untuk membentuk Tim pengkajian dan penyusunan rancangan Peraturan Presiden mengenai pembagian wilayah pemerintahan Ibu Kota Nusantara. (unud.ac.id)
Berita Lainnya

Kasus Korupsi Proyek Aerosport Mimika, Kejati Papua Sita Rp300 Juta

Perjuangan DAMAI Berakhir di MK, Serukan Persatuan untuk Membangun Teluk Bintuni

JMSI Rayakan HUT ke-5 di Banjarmasin, Luncurkan Program Literasi ‘JMSI Goes To School’

KPK Ulik Peran PT Telkom di Kasus Digitalisasi SPBU Pertamina

Periksa Mantan Dirut Telkom Alex J Sinaga, KPK Dalami Dugaan Proyek Fiktif

Jaksa Hadirkan Dua Saksi di Sidang Hasto Kristiyanto Hari Ini

Geledah 7 Lokasi di Jatim, KPK Sita Barbuk Suap Dana Hibah

Pejabat Wilmar Group Jadi Tersangka Baru Suap Vonis Lepas Korupsi Ekspor Minyak

KPK Geledah Kantor KONI Jatim terkait Suap Dana Hibah

KPK Geledah Rumah Eks Ketua DPD La Nyalla di Jatim

KPK Jebloskan 2 Tersangka Korupsi PGN ke Penjara

Komentar