PSDIM FEB Unud Gelar Sidang Promosi Doktor
Minggu, 26 Mei 2024 14:59 WITA

Males Baca?
MCWNEWS.COM. DENPASAR - Program Studi Doktor Ilmu Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana (PSDIM FEB Unud) pada hari Jumat, 13 Mei 2022 kembali menyelenggarakan Sidang Promosi Doktor secara offline, dengan tetap menerapkan protokol kesehatan.
Ujian Promosi Doktor kali ini dipimpin langsung oleh Koordinator Program Studi Doktor Ilmu Manajemen Prof. Dr. Ida Bagus Anom Purbawangsa, S.E., M.M. selaku ketua sidang.
Adapun mahasiswa/Promovendus yang melaksanakan sidang promosi doktor adalah Gilbert Nainggolan, SS., MM dan promotor dari mahasiswa ini adalah Prof. Dr. Ni Wayan Sri Suprapti, S.E., M.Si., Ko- Promotor 1 Prof. Dr. Dra. Desak Ketut Sintaasih, M.Si dan Ko-Promotor 2 adalah Prof. Dr. I Gede Riana, S.E., M.M.
Pada sidang ini Promovendus memaparkan disertasi dengan judul “Kepemimpinan Transformasional dan Kompetensi Individu; Peran Mediasi Pemberdayaan dan Berbagi Pengetahuan (Studi Guru Sekolah Menengah Studi Menengah Atas Swasta di Bali).
http://www.unud.ac.id/
Berita Lainnya

Kasus Korupsi Proyek Aerosport Mimika, Kejati Papua Sita Rp300 Juta

Perjuangan DAMAI Berakhir di MK, Serukan Persatuan untuk Membangun Teluk Bintuni

JMSI Rayakan HUT ke-5 di Banjarmasin, Luncurkan Program Literasi ‘JMSI Goes To School’

KPK Ulik Peran PT Telkom di Kasus Digitalisasi SPBU Pertamina

Periksa Mantan Dirut Telkom Alex J Sinaga, KPK Dalami Dugaan Proyek Fiktif

Paslon DAMAI Optimistis Gugatan PHPU Pilkada Teluk Bintuni Lolos ke Sidang Pembuktian MK

Jaksa Hadirkan Dua Saksi di Sidang Hasto Kristiyanto Hari Ini

Geledah 7 Lokasi di Jatim, KPK Sita Barbuk Suap Dana Hibah

Pejabat Wilmar Group Jadi Tersangka Baru Suap Vonis Lepas Korupsi Ekspor Minyak

KPK Geledah Kantor KONI Jatim terkait Suap Dana Hibah

KPK Geledah Rumah Eks Ketua DPD La Nyalla di Jatim

KPK Jebloskan 2 Tersangka Korupsi PGN ke Penjara

Komentar