FK Unud Selenggarakan Basic Neurosurgical Skill Course 2023
Rabu, 29 Mei 2024 01:19 WITA

kegiatan Basic Neurosurgical Skill Course (BNSC) 2023. (Foto: dok. Unud).
Males Baca?TABANAN - Program Studi Spesialis Bedah Saraf Fakultas Kedokteran Universitas Udayana menyelenggarakan kegiatan Basic Neurosurgical Skill Course (BNSC) 2023.
Kegiatan ini terbagi menjadi 2 hari hands on course yang berlangsung di Aesculap Academy Bali International Training and Development Centre (BITDeC) Tabanan yakni pada hari Sabtu, 28 Oktober 2023 dan Minggu, 29 Oktober 2023
Acara BNSC 2023 diikuti oleh 19 orang peserta Residen Bedah Saraf FK UNUD dan 25 orang peserta Dokter Umum dan Dokter muda yang berasal dari seluruh wilayah Indonesia.
Dalam sambutannya, Ketua Panitia BNSC 2023, Dr. dr. Nyoman Golden, Sp.BS, Subsp.N-Onk, FICS menyampaikan bahwa kegiatan BNSC ini merupakan kegiatan pelatihan rutin tahunan oleh Program Studi Spesialis Bedah Saraf FK UNUD, yang ditujukan untuk Residen, Dokter umum, dan Dokter muda yang memiliki ketertarikan di Bidang Ilmu Bedah Saraf sebagai perkenalan dan pembekalan keahlian serta keilmuan teknik dasar operasi bedah saraf yang diharapkan akan dapat diaplikasikan di masa mendatang.
(unud.ac.id)
Editor: Dewa
Berita Lainnya

Perjuangan DAMAI Berakhir di MK, Serukan Persatuan untuk Membangun Teluk Bintuni

JMSI Rayakan HUT ke-5 di Banjarmasin, Luncurkan Program Literasi ‘JMSI Goes To School’

KPK Ulik Peran PT Telkom di Kasus Digitalisasi SPBU Pertamina

Periksa Mantan Dirut Telkom Alex J Sinaga, KPK Dalami Dugaan Proyek Fiktif

Paslon DAMAI Optimistis Gugatan PHPU Pilkada Teluk Bintuni Lolos ke Sidang Pembuktian MK

Pejabat Wilmar Group Jadi Tersangka Baru Suap Vonis Lepas Korupsi Ekspor Minyak

KPK Geledah Kantor KONI Jatim terkait Suap Dana Hibah

KPK Geledah Rumah Eks Ketua DPD La Nyalla di Jatim

KPK Jebloskan 2 Tersangka Korupsi PGN ke Penjara

KPK Bongkar Pertemuan Harun Masiku dan Djoko Tjandra di Malaysia

Dukung Prabowo, KPK Desak Pemerintah Buat Undang-Undang Pemiskinan Koruptor

Komentar