Gedung Keuskupan Merauke Tuntas Dikerjakan Kementerian PUPR
Rabu, 29 Mei 2024 02:18 WITA

Gedung Keuskupan Merauke yang telah selesai dikerjakan oleh Kementerian PUPR, (Foto: Wibisono/PUPR)
Males Baca?
Selanjutnya lantai 2 seluas 947,5 m2 terdiri dari 5 ruangan yakni ruang tribunal, ruang komisi, gudang, ruang panel, dan ruang kepala puspaskup.
Sementara Kepala BPPW Papua Corneles Sagrim mengatakan, selama proses kontruksi, pembangunan gedung Keuskupan Merauke berjalan baik sesuai dengan 3 prinsip utama, yakni tepat mutu, tepat waktu, dan tepat kualitas.
Dirinya berharap dengan terbangunnya gedung Keuskupan yang baru dapat membantu meningkatkan pelayanan kepada umat.
“Pembangunan gedung Keuskupan ini sudah dinantikan sejak lama oleh pihak sini untuk meningkatkan layanan kepada masyarakat,” tegasnya.
Editor: Ady
Berita Lainnya

Kasus Korupsi Proyek Aerosport Mimika, Kejati Papua Sita Rp300 Juta

Perjuangan DAMAI Berakhir di MK, Serukan Persatuan untuk Membangun Teluk Bintuni

JMSI Rayakan HUT ke-5 di Banjarmasin, Luncurkan Program Literasi ‘JMSI Goes To School’

KPK Ulik Peran PT Telkom di Kasus Digitalisasi SPBU Pertamina

Periksa Mantan Dirut Telkom Alex J Sinaga, KPK Dalami Dugaan Proyek Fiktif

Paslon DAMAI Optimistis Gugatan PHPU Pilkada Teluk Bintuni Lolos ke Sidang Pembuktian MK

Jaksa Hadirkan Dua Saksi di Sidang Hasto Kristiyanto Hari Ini

Geledah 7 Lokasi di Jatim, KPK Sita Barbuk Suap Dana Hibah

Pejabat Wilmar Group Jadi Tersangka Baru Suap Vonis Lepas Korupsi Ekspor Minyak

KPK Geledah Kantor KONI Jatim terkait Suap Dana Hibah

KPK Geledah Rumah Eks Ketua DPD La Nyalla di Jatim

KPK Jebloskan 2 Tersangka Korupsi PGN ke Penjara

Komentar