KPU Teluk Bintuni Gelar Rapat Forum PDPB Bersama Stakeholder Terkait
Senin, 27 Mei 2024 16:30 WITA

KPU Teluk Bintuni bersama Stakeholder melakukan rapat kordinasi di ruang media center KPU Teluk Bintuni, Rabu (28/9/2022), (Foto: Dok. MCWNEWS)
Males Baca?
MCWNEWS.COM, BINTUNI - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Teluk Bintuni mengadakan rapat forum koordinasi Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB) bersama stakeholder di Kabupaten Teluk Bintuni.
Rapat dihadiri Plh. Sek KPU/ Subbag Hukum dan SDM Simon Petrus, R Ayomi, Divisi Perencanaan dan Data Regina Baransano, Divisi Parmas dan SDM Lukman.
Kemudian Divisi Hukum Didimus Kambia, Subbag Teknis dan Parmas Kenny RA Kindewara, dan Subbag Program dan data Anisa Prasasti.
Sedangkan dari stekholder yang turut hadir dalam kegiatan tersebut di antaranya Plt. Badan Kesbangpol Reinhard Maniagasi, Kabag OPS Polres Teluk Bintuni AKP Vhalio Agave.
Bidang Penerbitan Akta dan Catatan Sipil Dinas Dukcapil Simson Orocomna, Den Intel Kodam XVIII /Kasuari Letda Inf Edy Sukarna dan Kabid Kesbangpol Carlos Dimara.
Dalam Forum rapat koordinasi, Rabu (28/9/2022) di ruang media center KPU Teluk Bintuni, Jalan Raya Bintuni Tisay, Distrik Bintuni Timur yang dipimpin Regina Baransano mengasilkan beberapa hal.
Berita Lainnya

Kasus Korupsi Proyek Aerosport Mimika, Kejati Papua Sita Rp300 Juta

Perjuangan DAMAI Berakhir di MK, Serukan Persatuan untuk Membangun Teluk Bintuni

JMSI Rayakan HUT ke-5 di Banjarmasin, Luncurkan Program Literasi ‘JMSI Goes To School’

KPK Ulik Peran PT Telkom di Kasus Digitalisasi SPBU Pertamina

Periksa Mantan Dirut Telkom Alex J Sinaga, KPK Dalami Dugaan Proyek Fiktif

Jaksa Hadirkan Dua Saksi di Sidang Hasto Kristiyanto Hari Ini

Geledah 7 Lokasi di Jatim, KPK Sita Barbuk Suap Dana Hibah

Pejabat Wilmar Group Jadi Tersangka Baru Suap Vonis Lepas Korupsi Ekspor Minyak

KPK Geledah Kantor KONI Jatim terkait Suap Dana Hibah

KPK Geledah Rumah Eks Ketua DPD La Nyalla di Jatim

KPK Jebloskan 2 Tersangka Korupsi PGN ke Penjara

Komentar