Banyak Terima Keluhan Masyarakat, Polisi Musnahkan Puluhan Knalpot Brong
Senin, 27 Mei 2024 05:52 WITA

Kapolsek Denpasar Selatan memotong knalpot brong hasil razia, Rabu (7/6/2023). (Foto : Agung/MCW)
Males Baca?
DENPASAR - Puluhan knalpot brong sepeda motor dimusnahkan dengan cara dipotong oleh Polsek Denpasar Selatan. Knalpot bising ini merupakan hasil sitaan selama dua minggu terakhir.
Kapolsek Denpasar Selatan AKP Ida Ayu Made Kalpika Sari mengatakan, pemusnahan dilakukan secara terbuka sebagai bentuk pertangungjawaban.
"Untuk sepeda motornya kami kembalikan kepada pemilik, sementara knalpot brongnya kita sita dan musnahkan," bebernya, Rabu (7/6/2023).
Ia mengungkapkan persoalan knalpot brong telah menjadi perhatiannya karena banyak keluhan dari masyarakat, baik secara langsung maupun lewat media sosial.
Hal itu akhirnya direspons oleh Polsek Denpasar Selatan dengan melakukan razia dengan harapan agar pemiliknya jera.
"Kita sudah buat berita acara, di mana pemilik mengaku sudah ikhlas knalpot brong tersebut dimusnahkan. Untuk jumlahnya ada 70 buah," tegasnya.
Reporter: Agung
Editor: Ady
Berita Lainnya

Perjuangan DAMAI Berakhir di MK, Serukan Persatuan untuk Membangun Teluk Bintuni

JMSI Rayakan HUT ke-5 di Banjarmasin, Luncurkan Program Literasi ‘JMSI Goes To School’

KPK Ulik Peran PT Telkom di Kasus Digitalisasi SPBU Pertamina

Periksa Mantan Dirut Telkom Alex J Sinaga, KPK Dalami Dugaan Proyek Fiktif

Paslon DAMAI Optimistis Gugatan PHPU Pilkada Teluk Bintuni Lolos ke Sidang Pembuktian MK

Pejabat Wilmar Group Jadi Tersangka Baru Suap Vonis Lepas Korupsi Ekspor Minyak

KPK Geledah Kantor KONI Jatim terkait Suap Dana Hibah

KPK Geledah Rumah Eks Ketua DPD La Nyalla di Jatim

KPK Jebloskan 2 Tersangka Korupsi PGN ke Penjara

KPK Bongkar Pertemuan Harun Masiku dan Djoko Tjandra di Malaysia

Dukung Prabowo, KPK Desak Pemerintah Buat Undang-Undang Pemiskinan Koruptor

Komentar