Bro Shalah Nilai Koster Layak Lanjutkan Pembangunan Bali
Senin, 27 Mei 2024 07:08 WITA

Ketua DPW Partai Bulan Bintang Provinsi Bali Shalahuddin, (Foto: Agung/mcw)
Males Baca?
DENPASAR - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan sejumlah infrastuktur yang ada di Provinsi Bali seperti Gedung VVIP Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai-Bali, dan tiga pelabuhan yang tersebar di provinsi.
Dengan telah diresmikannya beberapa infratruktur oleh Presiden, Rabu (9/11/2022) mendapat beragam komentar dari masyarakat maupun para politisi yang ada di Bali.
Ketua DPW Partai Bulan Bintang Provinsi Bali Shalahuddin atau Bro Shalah dalam komentarnya di laman sosialnya mengatakan bahwa seorang Wayan Koster telah menunjukkan kelasnya sebagai politisi senior.
“Wayan Koster telah menunjukkan kelasnya sebagai Gubernur yang mampu memberikan prestasi luar biasa untuk Bali. Dengan kematangan pengambilan kebijakan, beliau mampu menempatkan Bali menjadi salah satu provinsi taat protokol Covid, di sisi lain pembangunan infrastuktur di Bali terus berjalan," ujarnya, Minggu (20/11/2022).
Ia lalu mengungkapkan kekaguman kepada Wayan Koster yang menurutnya sangat layak untuk melanjutkan pembangunan di Bali.
Karena dengan sikap tenangnya, Bali mampu melewati masa kritis tanpa mengabaikan aturan pemerintah pusat, dan pembangunan infrastruktur tetap berjalan sesuai progres tanpa pencitraan yang berlebihan di media sosial.
Berita Lainnya

Kasus Korupsi Proyek Aerosport Mimika, Kejati Papua Sita Rp300 Juta

Perjuangan DAMAI Berakhir di MK, Serukan Persatuan untuk Membangun Teluk Bintuni

JMSI Rayakan HUT ke-5 di Banjarmasin, Luncurkan Program Literasi ‘JMSI Goes To School’

KPK Ulik Peran PT Telkom di Kasus Digitalisasi SPBU Pertamina

Periksa Mantan Dirut Telkom Alex J Sinaga, KPK Dalami Dugaan Proyek Fiktif

Jaksa Hadirkan Dua Saksi di Sidang Hasto Kristiyanto Hari Ini

Geledah 7 Lokasi di Jatim, KPK Sita Barbuk Suap Dana Hibah

Pejabat Wilmar Group Jadi Tersangka Baru Suap Vonis Lepas Korupsi Ekspor Minyak

KPK Geledah Kantor KONI Jatim terkait Suap Dana Hibah

KPK Geledah Rumah Eks Ketua DPD La Nyalla di Jatim

KPK Jebloskan 2 Tersangka Korupsi PGN ke Penjara

Komentar