Bupati Mimika Sentil ASN Gunakan Sepatu Kets saat Apel Gabungan
Selasa, 22 April 2025 17:41 WITA

Bupati Mimika Johannes Rettob tengah memberikan arahan kepada ASN yang memakai sepatu kets. (Foto: Dok.Moh).
Males Baca?
“Pada prinsipnya disiplin kami akan tegakkan sampai betul-betul seratus persen pegawai disiplin,” tegasnya.
“Disiplin itu dimulai dari mana? Pakaian! Papan nama, KORPRI, kalau dia sudah bisa menunjukkan dirinya disiplin, maka pasti tugas dan tanggungjawab dia pun dia akan laksanakan dengan baik,” lanjutnya.
Johannes menegaskan, dalam kesempatan ini ia hanya memberikan peringatan kepada ASN yang tak patuh. Namun, ke depan ia bakal menyiapkan sanksi kepada ASN. Namun ia tak menyebutkan lebih lanjut terkait apa sanksi yang akan diberikan.
Reporter: Moh
Berita Lainnya

Kasus Korupsi Proyek Aerosport Mimika, Kejati Papua Sita Rp300 Juta

Perjuangan DAMAI Berakhir di MK, Serukan Persatuan untuk Membangun Teluk Bintuni

JMSI Rayakan HUT ke-5 di Banjarmasin, Luncurkan Program Literasi ‘JMSI Goes To School’

KPK Ulik Peran PT Telkom di Kasus Digitalisasi SPBU Pertamina

Periksa Mantan Dirut Telkom Alex J Sinaga, KPK Dalami Dugaan Proyek Fiktif

Paslon DAMAI Optimistis Gugatan PHPU Pilkada Teluk Bintuni Lolos ke Sidang Pembuktian MK

KPK Geledah Kantor Dinas Perkim Lampung Tengah, Terkait Kasus Apa?

Jaksa Hadirkan Dua Saksi di Sidang Hasto Kristiyanto Hari Ini

Geledah 7 Lokasi di Jatim, KPK Sita Barbuk Suap Dana Hibah

Pejabat Wilmar Group Jadi Tersangka Baru Suap Vonis Lepas Korupsi Ekspor Minyak

KPK Geledah Kantor KONI Jatim terkait Suap Dana Hibah

KPK Geledah Rumah Eks Ketua DPD La Nyalla di Jatim

Komentar