#KP


Advokat- Masyarakat Bakal Dilibatkan dalam Proses Rekonstruksi TKP Hilangnya Iptu Tomy Marbun

BINTUNI - Kapolda Papua Barat Irjen Pol Johnny Edison Isir berencana bakal melibatkan tim advokat Hukum Resmob Bintuni, Yohanis Akwan,SH.,MAP.,CLA dan masyarakat, da...

Pakar Hukum UI Nilai KPK Terkesan Paksa Kaitkan LaNyalla dalam Kasus Hibah Jatim

JAKARTA — Pakar hukum pidana Universitas Indonesia, Chudry Sitompul, menilai langkah Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam penyidikan kasus dana hibah DPRD...

Jaksa Hadirkan Dua Saksi di Sidang Hasto Kristiyanto Hari Ini

JAKARTA - Tim Jaksa Penuntut Umum (JPU) pada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menghadirkan dua saksi di sidang kasus dugaan suap pergantian antar waktu (PAW) anggo...

Geledah 7 Lokasi di Jatim, KPK Sita Barbuk Suap Dana Hibah

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) total menggeledah tujuh lokasi terkait kasus dugaan suap dana hibah untuk kelompok masyarakat atau pokmas dari APBD Prov...

Pejabat Wilmar Group Jadi Tersangka Baru Suap Vonis Lepas Korupsi Ekspor Minyak

JAKARTA - Head Social Security and Legal Wilmar Group, M Syafei (MSY) ditetapkan sebagai tersangka baru dalam kasus dugaan suap pengurusan perkara di Pengadilan Nege...

KPK Geledah Kantor KONI Jatim terkait Suap Dana Hibah

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah Kantor Komite Olahraga Indonesia (KONI) Jawa Timur, hari ini. Penggeledahan berkaitan dengan kasus dugaan su...

KPK Geledah Rumah Eks Ketua DPD La Nyalla di Jatim

JAKARTA - Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah rumah mantan Letua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) La Nyalla Mattalitti di daerah Surabaya, Jawa...

Mantan Jubir KPK Febri Diansyah Diperiksa soal Kasus Harun Masiku

JAKARTA - Mantan Juru Bicara (Jubir) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memenuhi panggilan penyidik lembaga antirasuah dalam kapasitasnya sebagai saksi. Ia hadir unt...

Kejagung Tetapkan Tiga Hakim Pengurusan Perkara di PN Jakpus Sebagai Tersangka

JAKARTA - Kejaksaan Agung (Kejagung) menetapkan tiga Hakim sebagai tersangka kasus dugaan penerimaan suap terkait pengurusan perkara di Pengadilan Negeri Jakarta Pus...

KPK Jebloskan 2 Tersangka Korupsi PGN ke Penjara

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menahan mantan Komisaris PT Inti Alasindo Energy (IAE), Iswan Ibrahim (ISW) dan eks Direktur Komersial PT Perusahaan Gas...

Hakim Tolak Keberatan Hasto Kristiyanto, Sidang Dilanjutkan Pemeriksaan Saksi

JAKARTA - Majelis hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat tidak menerima atau menolak nota keberatan (eksepsi) Has...

16.867 Penyelenggara Negara Belum Lapor Harta Kekayaan ke KPK

JAKARTA - Sebanyak 16.867 Penyelenggara Negara (PN) atau Wajib Lapor (WL) dilaporkan belum menyetorkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) ke Komisi...

KPK Bongkar Pertemuan Harun Masiku dan Djoko Tjandra di Malaysia

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) rampung memeriksa mantan terpidana Djoko Soegiarto Tjandra (DST) pada Rabu (9/4/2025) dalam kasus dugaan suap buronan Ha...

Dukung Prabowo, KPK Desak Pemerintah Buat Undang-Undang Pemiskinan Koruptor

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendukung langkah Presiden Prabowo Subianto untuk memiskinkan para koruptor. Lembaga antirasuah meminta agar pemerintah...

Usut Kasus Harun Masiku, KPK Periksa Djoko Tjandra

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengagendakan pemeriksaan terhadap mantan terpidana Djoko Tjandra, hari ini. Djokcan diperiksa terkait kasus dugaan suap...

Hadiri Baksos Polri Presisi, Wakil Ketua DPRD Riau: Momen Berbagi dan Jaga Kebersamaan

PEKANBARU - Wakil Ketua DPRD Provinsi Riau, Parisman Ihwan, menghadiri kegiatan Bakti Sosial (Baksos) Polri Presisi yang digelar bersama Mahasiswa, Aliansi Badan Eks...

DPRD Riau Ikuti Rapat Fokus Konsultasi Publik Bahas RPJMD dan RKPD

PEKANBARU – Anggota DPRD Provinsi Riau menghadiri Rapat Forum Konsultasi Publik untuk membahas Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) 2025-2029 dan...

Gede Angastia Desak KPK Tersangkakan GSL dalam Skandal Korupsi APD

DENPASAR  – Penggiat antikorupsi dari Bali, Gede Angastia, mendesak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) agar segera menetapkan anggota DPR RI asal Bali, Ge...

Kementerian PU Komit Dukung Pemeriksaan Keuangan Negara oleh BPK

JAKARTA – Kementerian Pekerjaan Umum (PU) menyatakan komitmennya dalam mendukung proses pemeriksaan Laporan Keuangan Pemerintah Pusat (LKPP) Tahun Anggaran 202...

Bacakan Nota Keberatan, Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Singgung Nama Jokowi

JAKARTA - Sekretaris Jenderal Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (Sekjen PDIP) Hasto Kristiyanto membacakan nota keberatan atau eksepsi atas dakwaan tim Jaks...